Menu

Mode Gelap
Misteri Terungkap: Orang Tua Bayi Terlantar di Watampone Ditemukan Kurang dari 24 Jam Unit Resmob Polres Bone Bekuk Pelaku Utama, Lengkapi Penangkapan Dua Tersangka Sebelumnya Kasus Pencurian Rp26 Juta di BRILink Bone Terungkap, Pelaku Ditangkap di Kolaka Kapolres Bone Hadiri Rakor Forkopimda Sulawesi Selatan untuk Sukseskan Pilkada Aman dan Damai Tragedi Berdarah di Bone: Dua Pria Diduga lakukan Pembunuhan Tukang Kayu, Polisi Bergerak Cepat

Polsek Bengo · 25 Agu 2021 06:28 WITA ·

Polsek Bengo, Patroli Malam, Sambangi Rumah Warga, Himbau Warga, Turut Serta, Menjaga Keamanan Lingkungan,


 Polsek Bengo, Patroli Malam, Sambangi Rumah Warga, Himbau Warga, Turut Serta, Menjaga Keamanan Lingkungan, Perbesar

BONE-Bengo, Jaga Kamtibmas Malam hari, anggota Polsek Bengo melaksanakan giat patroli wilayah sambangi pemukiman dan dialogis dengan warga sampaikan pesan kamtibmas.

Seperti yang dilakukan oleh salah satu Personil Polsek Bengo Polres Bone melaksanakan giat patroli sambangi pemukiman warga dilingkungan Dusun Malaka Desa Mattaropuli Kec. Bengo Kab.Bone,” Senin malam  (23/08/21)

“Giat patroli wilayah pada malam hari dilakukan dalam rangka memantau situsi kamtibmas dan antisipasi adanyanya gangguan Kamtibmas terutama aksi kriminalitas  yang dapat meresahkan warga,” ujar Brigpol Awang Darmawan.

Brigpol Awang menyebut, melalui giat  patroli sempat berkunjung ke rumah warga, kemudian dialogis dan serap informasi kamtibmas setempat, sembari menyampaikan pesan dan  himbauan kamtibmas mengajak  warga untuk tetap berperan aktif  bersama sama menjaga keamanan lingkungan termasuk waspada Covid-19 dengan tetap disiplin mematuhi protokol kesehatan.

“Peran aktif dan kerjasama  warga menjaga keamanan lingkungan sangat kami harapkan dalam upaya menjaga Kamtibmas lingkungan setempat tetap kondusif,” imbuh Brigpol Awang Darmawan.

Salah satu warga yang ditemui bernana Pak Darmawan menyampaikan terima kasih atas perhatian dan Kepedulian Polri  Polsek Bengo dalam menjaga keamanan melalui giat patroli malam

Sementara Kapolsek Bengo Polres Bone IPTU Andi Jalaluddin, S.Sos. mengatakan bahwa dalam rangka memeliharan kamtibmas tetap kondusif di wilayah Hukum Polsek Bengo, pihaknya telah memerintahkan anggota patroli sambil sambangi warga untuk meningkatkan kegiatan Kepolisian melalui kegiatan patroli dan dialogis dengan warga yang ditemui sampaikan pesan dan himbauan kamtibmas.

“Kehadiran Polri ditengah tengah masyarakat melalui giat patroli tentunya sangat diharapkan warga demi terciptanya keamaan lingkungan,” ucap Kapolsek Bengo.

Supri..

Artikel ini telah dibaca 31 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Polsek Bengo, Gelar Deklarasi Damai Pilkada Serentak 2024, di Desa Bulu Allaporenge,

9 September 2024 - 19:05 WITA

Kanit Reskrim Polsek Bengo BRIPKA Hasan Hasari, SH, Lakukan Restoratif Justice, Terhadap Kasus Dugaan Penipuan, Warga Kab. Wajo,

9 September 2024 - 18:53 WITA

Bhabinkamtibmas Polsek Bengo AIPTU Muh. Aras, Hadiri Rapat Pleno Terbuka, Rekapitulasi DPSHP, Pilkada Serentak, di Desa Mattaropuli,

8 September 2024 - 19:01 WITA

Kanit Intel Polsek Bengo AIPTU Andi Tawakkal, SH, Lakukan Koordinasi dengan Ketua PPK, Terkait Hasil Pemantauan Rapat Pleno DPSHP, Pilkada Serentak 2024,

7 September 2024 - 16:06 WITA

Personil Polsek Bengo BRIPDA Al Kausar, Hadiri Rapat Pleno Terbuka, Rekapitulasi DPSHP Pilkada Serentak, di Desa Bulu Allaporenge,

7 September 2024 - 15:45 WITA

Bhabinkamtibmas Polsek Bengo AIPTU Mustamin, Hadiri Rapat Pleno Terbuka, Rekapitulasi DPSHP, Pilkada Serentak, di Desa Selli,

7 September 2024 - 15:37 WITA

Trending di Polsek Bengo