Menu

Mode Gelap
Misteri Terungkap: Orang Tua Bayi Terlantar di Watampone Ditemukan Kurang dari 24 Jam Unit Resmob Polres Bone Bekuk Pelaku Utama, Lengkapi Penangkapan Dua Tersangka Sebelumnya Kasus Pencurian Rp26 Juta di BRILink Bone Terungkap, Pelaku Ditangkap di Kolaka Kapolres Bone Hadiri Rakor Forkopimda Sulawesi Selatan untuk Sukseskan Pilkada Aman dan Damai Tragedi Berdarah di Bone: Dua Pria Diduga lakukan Pembunuhan Tukang Kayu, Polisi Bergerak Cepat

Polsek Tellu Limpoe · 30 Agu 2021 10:14 WITA ·

Ikut Serta Gotong Royong Bersama Warga, Kapolsek Tellulimpoe: Lebih dekat dengan Warga


 Ikut Serta Gotong Royong Bersama Warga, Kapolsek Tellulimpoe: Lebih dekat dengan Warga Perbesar

BONE – Tujue – Bagi Anggota Polsek Tellu Limpoe Polres Bone, untuk lebih dekat pada warga mestinya selalu hadir ditengah tengah mereka dan turut serta dalam berbagai aktivitasnya.

Hal  ini dilakukan oleh Aipda Suherman,SH dengan ikut serta bersama warga dalam memperbaiki jalan dengan meratakan dan bahkan dirinya tidak segan segan turut menggali dan ikut meratakan material jalan di desa tujue kecamatan tellu limpoe  kabupaten bone.(29/08/2021).

“Kegiatan seperti ini merupakan kegiatan untuk meningkatkan kekompakan serta mempererat silaturahmui bersama warga binaannya khususnya di wilayah pedesaan” jelas Suherman.

Sementara itu, Kapolsek Tellu Limpoe Polres Bone Ipda Kamaluddin,SH mengatakan bahwa warga memang sedang bergotong-royong memperbaiki jalan yang berlubang dan meratakan material dan anggota turut dalam kegiatan tersebut, ungkapnya.

Kapolsek menambahkan terkait kehadiran Anggota dalam setiap kegiatan warga merupakan salah satu program dari Polsek Tellu Limpoe Polres Bone sebagai upaya lebih mendekatkan diri kepada msyarakt dalam menciptakan situasi kamtibmas kondusif.

“Selain mengikuti kerja bakti, kehadiran Polisi juga sebagai sarana berinteraksi dengan warga. Untuk mempererat tali silaturahmi dan memberikan imbauan serta menyerap informasi dari masyarakat maupun keluhan warga binaannya khususnya di wilayah pedesaan terpencil,” Tutup Kamaluddin.

Laporan : SUFRI

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Ciptakan Desa Aman, Bhabinkamtibmas Laksanakan Sambang Desa

8 Agustus 2023 - 09:03 WITA

Dengar Jumat curhat Kapolsek bersama Plt camat.

24 Februari 2023 - 13:32 WITA

Dengar Jumat Curhat Oleh Personil Polsek Tellu Limpoe

10 Februari 2023 - 12:48 WITA

Polsek Tellu Limpoe Dengar Masukan Dari Warga Lewat Jumat Curhat

3 Februari 2023 - 11:17 WITA

Himbauan Kamtibmas Bhabinkamtibmas terkait isu penculikan anak yang tidak benar di media sosial

20 Januari 2023 - 10:32 WITA

Bhabinkamtibmas Aipda suherman bergotong royong dengan warga binaanya

2 November 2022 - 09:43 WITA

Trending di Polsek Tellu Limpoe