Menu

Mode Gelap
Wakapolres Bone Sambut Tim Puslitbang Polri Dalam Rangka Penelitian Peran Polri dalam Menanggulangi Intoleransi dan Radikalisme Laskar Anti Korupsi dan Pejuang 45 serta Masyarakat Bone Mendukung Deklarasi damai Pemilu 2023 dan demokratis Bersama Polres Bone Pelatihan Fungsi Tekhnis Humas Jajaran Polres Bone dalam Rangka Operasi Mantap Brata 2023-2024 Berhasil Mengungkap Peredaran Narkoba, Tim Patmor Polres Bone Dapat Reward Dari Kapolres. Upacara Hari Kesaktian Pancasila Polres Bone Tahun 2023 Memperkuat Semangat Kebersamaan

Polsek Ponre · 5 Agu 2023 19:02 WITA ·

Nongkrong Bersama Warga, Ini Pesan Aipda Andi Ikbal Rosani


 Nongkrong Bersama Warga, Ini Pesan Aipda Andi Ikbal Rosani Perbesar

BONE : Ponre – Dengan rutin menemui warga binaan bertujuan untuk menjalin kemitraan dengan masyarakat.

 

Dan termasuk salah satu upaya personil Polri khususnya Bhabinkamtibmas untuk mencegah terjadinya gangguan Kamtibmas di desa binaan.

 

Seperti yang dilakukan oleh Aipda Andi Ikbal Rosani Bhabinkamtibmas Polsek Ponre Polres Bone yang bertugas di Desa Salebba.

 

Kali ini dirinya kembali menemui warga binaan nya di Dusun Bakung Desa Salebba Kecamatan Ponre Kabupaten Bone, Sabtu (05/08/2023).

 

Pada kesempatan itu Andi menyampaikan pesan – pesan serta himbauan kamtibmas kepada warga, ungkapnya saat dikonfirmasi.

 

Seperti tadi itu saya mengingatkan warga untuk meningkatkan kewaspadaan dan kepekaannya terhadap situasi perkembangan di lingkungan.

 

Apabila ada seseorang yang mencurigakan untuk tidak ragu melapor ke pihak Kepolisian khususnya kami selaku Bhabinkamtibmas“ ujar Andi.

 

Kemudian kegiatan ini merupakan kegiatan rutin yang dilakukan guna menciptakan suatu wilayah hukum Polsek Ponre yang aman dan kondusif, tambahnya, (Mr. S27).

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Restorative Justice di Polsek Ponre, Kesepakatan Damai dalam Kasus Penganiayaan

1 Desember 2023 - 17:43 WITA

Bhabinkamtibmas sosialisasi masalah perundungan/Bulliying disekolah Dasar

30 November 2023 - 08:26 WITA

Kapolsek Ponre Menghadiri Loka Karya Mini Lintas Sektor UPTD Puskesmas Lonrong dan puskesmas Ponre

29 November 2023 - 13:26 WITA

Bhabinkamtibmas Hadiri Acara Hajatan Warga Desa Binannya

28 November 2023 - 10:04 WITA

Sinergitas Tiga Pilar dalam kegiatan kerja bakti di Desa Salebba kecamatan Ponre

27 November 2023 - 12:44 WITA

Wujud Sinergitas TNI-Polri, Bhabinkamtibmas bersama Babinsa melaksanakan patroli dan Menyambangi rumah Warga;

25 November 2023 - 18:19 WITA

Trending di Polsek Ponre