Menu

Mode Gelap
Pastikan Keamanan Nataru, Forkopimda Bone Tinjau Pos Pengamanan dan pelayanan di Bone” Waspada Kejahatan Bermodus Video Call WhatsApp, Begini Cara Mencegah dan Mengatasinya Hari Maulid Nabi, Kapolda Sulsel Letakkan Batu Pertama Pembangunan Pondok Tahfidz Darussalam Misteri Terungkap: Orang Tua Bayi Terlantar di Watampone Ditemukan Kurang dari 24 Jam Unit Resmob Polres Bone Bekuk Pelaku Utama, Lengkapi Penangkapan Dua Tersangka Sebelumnya

Polsek Cenrana · 23 Mei 2025 12:28 WITA ·

Berikan Himbauan Kamtibmas, Kapolsek Cenrana Hadiri Kegiatan Penyaluran BLT DDS Di Desa Watang Ta


 Berikan Himbauan Kamtibmas, Kapolsek Cenrana Hadiri Kegiatan Penyaluran BLT DDS Di Desa Watang Ta Perbesar

Bone – Cenrana. Kapolsek Cenrana Polres Bone Iptu Masjaya menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT DDS) untuk periode Bulan Januari, Februari, Maret, April dan Mei Tahun 2025 di Desa Watang Ta Kecamatan Cenrana Kabupaten Bone. Kamis (22/5/2025).

Kegiatan penyaluran BLT DDS yang dilaksanakan di aula kantor Desa Watang Ta ini turut dihadiri juga Camat Cenrana diwakili Kasi Pemerintahan, Rusli, S.KM., M.Si., M.Kes., Danramil 03 Cenrana, Lettu Inf. A. Aryanto, Kades Watang Ta Andi Masjahri, A.Ma., Kepala BPP Pertanian Sudirman, Pendamping Desa Kurniansyah , Ketua BPD Desa Watang Ta, perangkat Desa Watang Ta dan masyarakat Desa Watang Ta penerima BLT DDS.

Pada penyaluran dana BLT DDS Desa Watang Ta ini sebanyak 15 KPM menerima BLT DDS yaitu masing – masing KPM menerima Rp. 1.500.000,-, dengan rincian Rp. 300.000/bulan dan yang diterima masing masing KPM 5 bulan yaitu periode Januari, Februari, Maret, April dan Mei tahun 2025.

Disela kegiatan penyaluran BLT DDS tersebut Kapolsek Cenrana Polres Bone Iptu Masjaya menyempatkan diri memberikan himbauan kamtibmas kepada masyarakat penerima BLT DDS Desa Watang Ta.

“Saya menghimbau kepada warga Desa Watang Ta penerima BLT DDS ini agar memanfaatkan BLT DDS ini sebaik baiknya, dan saya juga menghimbau kepada masyarakat Desa Watang Ta secara keseluruhan agar senantiasa menjaga situasi kamtibmas yang kondusif dilingkungan masing-masing” Jelas Kapolsek.

(M21).

Artikel ini telah dibaca 6 kali

Baca Lainnya

Kapolsek Cenrana Hadiri Kegiatan Peresmian RTLH Di Desa Ajallasse

17 Juni 2025 - 13:42 WITA

Kapolsek Cenrana Hadiri Kegiatan Sunatan Massal Gratis Di UPT Puskesmas Cenrana

17 Juni 2025 - 13:35 WITA

Wujud Kedekatan, Bhabinkamtibmas Polsek Cenrana Hadiri Hajatan Warga.

16 Juni 2025 - 19:38 WITA

Jelang HUT Bhayangkara Ke 79, Polsek Cenrana Gelar Bakti Religi di Masjid At Taqwa

13 Juni 2025 - 15:46 WITA

Jelang HUT Bhayangkara Ke 79 Polsek Cenrana Berikan Bansos Kepada Warga

13 Juni 2025 - 15:32 WITA

Turut Berbelasungkawa, Kanit Intelkam Polsek Cenrana Melayat Ke Rumah Warga Yang Berduka

12 Juni 2025 - 19:01 WITA

Trending di Polsek Cenrana