Menu

Mode Gelap
Waspada Kejahatan Bermodus Video Call WhatsApp, Begini Cara Mencegah dan Mengatasinya Hari Maulid Nabi, Kapolda Sulsel Letakkan Batu Pertama Pembangunan Pondok Tahfidz Darussalam Misteri Terungkap: Orang Tua Bayi Terlantar di Watampone Ditemukan Kurang dari 24 Jam Unit Resmob Polres Bone Bekuk Pelaku Utama, Lengkapi Penangkapan Dua Tersangka Sebelumnya Kasus Pencurian Rp26 Juta di BRILink Bone Terungkap, Pelaku Ditangkap di Kolaka

Polsek Salomekko · 12 Jan 2023 12:30 WITA ·

Coffe morning,Kapolsek Memberikan arahan kepada Para Kanit dan Anggota Mapolsek


 Coffe morning,Kapolsek Memberikan arahan kepada Para Kanit dan Anggota Mapolsek Perbesar

Bone,Salomekko -Kapolsek Bangun komunikasi dengan para Kanit dan anggota di tempat pimpinan dimana , Kapolsek Salomekko selalu gelar coffee morning di ruang kerjanya. (11/01/2023)

Kapolsek Salomekko Iptu Muskawaehi mengatakan bahwa  Coffee morning ini bertujuan untuk saling sharing dan sebagai wadah untuk menyampaikan informasi tentang pelaksanaan tugas baik yang sudah dilaksanakan maupun yang belum dilaksanakan.

Dalam giat coffee morning  Kapolsek menekankan kepada para Kanit serta anggota untuk selalu mengecek setiap perkembangan yang ada diwilayahnya masing-masing Termasuk menanyakan keluh kesah warga mengenai gangguan gangguan yang ada di daerahnya.

“Maka dari itu Tingkatkan kualitas pelayanan publik melalui inovasi dan terobosan dalam rangka meningkatkan kepercayaan masyarakat terhadap institusi Polri, laksanakan patroli dan sambang serta pendekatan dengan masyarakat giatkan bhabinkamtibmas untuk berada di daerah binaannya dan upayakan agar ada ruangan kerja bagi bhabinkamtibmas di Kelurahan maupun desa tempatnya bertugas,” tutur Kapolsek.

Kapolsek juga berharap kegiatan coffe morning dapat dilaksanakan dengan harapan terciptanya komunikasi antara pimpinan dan Anggota dalam suatu Institusi,” harap Iptu Muskawaehi.

“Segera lakukan koordinasi dengan kepala sekolah dibinaannya yang siswanya belum sempat mendapatkan  vaksin agar dihimbau untuk segera divaksin di dipuskesmas atau dari Gerai vaksin Polres Bone”tegasnya.

#Png46

Artikel ini telah dibaca 69 kali

badge-check

Penulis

Baca Lainnya

Camat Sibulue Pimpin Apel Gabungan Kesiapan Pengamanan TPS di Mapolsek Sibulue

30 November 2024 - 20:40 WITA

Personel Polsek Salomekko Melaksanakan Pengamanan Kampanye Nomor urut 03 “BERAMAL”

13 November 2024 - 20:24 WITA

Pastikan Berlangsung Aman dan Lancar Bhabinkamtibmas Menghadiri Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Janji Bagi KPPS

8 November 2024 - 10:35 WITA

Mediasi Sukses: Bripka Firman Redakan Konflik Pencemaran Nama Baik di Desa Bellu

18 Juli 2024 - 18:30 WITA

Bripka Suzanto Mengunjungi Desa Binaannya Di Kelurahan Pancaitana Sembari Memyampaikan Pesan-Pesan Kamtibmas

23 Januari 2024 - 11:14 WITA

Personil Polsek Salomekko Melaksanakan Pengamanan Malam Kesenian

15 Agustus 2023 - 07:55 WITA

Trending di Polsek Salomekko