Berikan rasa aman dan nyaman saat masyarakat melaksanakan Sholat Tarawih, Personil Polsek Kawasan Pelabuhan Bajoe Polres Bone lakukan pengamanan dan pengaturan lalu lintas. Selasa ( 12/03/2024 ).
Dilaksanakan oleh Aipda Sarnuhis Nur dan Bripka Sofyang.
Dilaksanakan guna menjaga ketertiban dan kelancaran aktivitas di sekitar lokasi ibadah
dan sebagai upaya untuk memastikan keamanan selama ibadah berlangsung.
Mengingat wilayah pengaman yakni jalur keluar masuknya kendaraan menuju Pelabuhan Bajoe baik yang akan berangkat maupun tiba dari Pelabuhan Kolaka Sulawesi Tenggara.
Atibajoe