Bone-Bajoe, Sebagai bentuk kepedulian polisi kepada masyarakat, Personil Polsek Pelabuhan yang melaksanakan pengaman membantu salah satu pengemudi saat menaikkan barang / muatan kendaraan. Selasa ( 06/12/2022)
Dilaksanakan oleh Personil Jaga Mako Polsek Kawasan Pelabuhan Bajoe Polres Bone Aipda Zainuddin di lokasi parkiran dermaga Pelabuhan Bajie Jalan Pelabuhan Bajie Kelurahan Bajoe Kecamatan Tanete Riattang Timur Kabupaten Bone.
Saat sedang melaksanakan pengamanan dan patroli keberangkatan Kapal Ferry, Petugas membantu salah satu pengemudi yang sedang mengangkat barang muatan dalam kendaraannya.
Kami memberikan bantuan sebagai wujud kepedulian dan pelayanan kami kepada masyarakat khususnya yang beraktifitas di Pelabuhan Bajoe.
Ati Bajoe