Bone-Patimpeng, Anggota Polsek Patimpeng bersama staf kecamatan Patimpeng melaksanakan kegiatan olahraga bersama.
Seperti yang dilaksanakan pada hari Jumat pagi 11/04/2025 di halaman Mako polsek Patimpeng dalam bentuk Bola voli.
Kegiatan yang dihadiri kasi Ppmd kec.patimpeng A.Adri,S.Pd,kasi Trantibum Mustafa,S.Sos bersama staf lainnya dan Kaspkt Aiptu A.Syarifuddin bersama anggota.
Olah raga bersama ini menambah semangat dan dorongan dalam menjaga kondisi badan tetap sehat dan prima.
” selain itu untuk membangun sinergitas antar instansi sehingga tumbuhnnya rasa kekompakan dan kebersamaan baik dalam kegiatan olah raga maupun dalam pelaksanaan tugas di wilayah kecamatan Patimpeng.
Kegiatan berlangsung dengan riang dan penuh semangat dan selesai pelaksanaan olah raga dilanjutkan dengan bincang-bincang kantibmas.
(J.19).